Senin, 05 September 2011

Soul-mate

Tuhan menciptakan seorang manusia yang pertama disebut laki-laki, dan karena kebaikan-Nya diciptakannya manusia baru yang diambil dari tulang rusuk laki-laki itu (adam) dan menyebutnya sebagai perempuan untuk menemani adam supaya ia tidak kesepian. demikianlah manusia diciptakan secara berpasang-pasangan... dalam hal ini aku cuma mau share,, jangan takut!!! jangan takut atas setiap jodoh kita.. ingat!!! Tuhan itu baik, dia tidak pernah membiarkan kita menjadi orang yang menderita, hanya saj Tuhan inginkan kita mengalami proses pendewasaan diri supaya kita menjadi pribadi yang luar biasa. suatu saat kita akan temukan soul-mate kita, jadi ingat lagi, jangan kuatir! TAPI kita juga harus ingat, apakah tanpa usaha kita bisa memperoleh semua itu? Tuhan lebih berkenan pada kita yang mau berusaha. so, kita harus berusaha untuk menemukan soul-mate atau belahan jiwa kita :) gak mungkin donk soulmate kita tau-tau datang tiba-tiba?!
dan saat kita merasa udah berusaha keras mencari dan mencocok-cocokan soul-mate kita, tenang ajahhh ^^ Tuhan tak akan tinggal diam. Dia akan membeerikan kita waktu yang tepat untuk kita temukan soul-mate kita. jangan merasa rendah diri, tapi haruslah rendah hati! karena dengan rendah hati kita mudah untuk melakukan apapun karena didukung orang-orang disekitar kita, oleh karena kita bersikap rendah hati. keep try to look for your soul-mate =)